Soal Pembahasan Bunyi (SMP)

1.             Berikut ini pernyataan tentang gelombang bunyi.
(1)   gelombang bunyi adalah gelombang longitudinal
(2)   gelombang bunyi dihasilkan oleh benda bergetar
(3)   gelombang bunyi tidak dapat merambat dalam ruang vakum
(4)   gelombang bunyi dapat mengalami polarisasi
Berdasarkan pernyataan di atas, pernyataan yang salah ditunjukkan oleh nomor ....
a.       (1)
b.      (2)
c.       (3)
d.      (4)
Jawaban: d
Gelombang bunyi dihasilkan oleh benda bergetar. Gelombang bunyi termasuk gelombang longitudinal. Gelombang bunyi dikatakan sebagai gelombang longitudinal disebabkan gelombang bunyi merambat dengan arah getarannya searah dengan arah rambatannya. Gelombang bunyi dapat didengar jika memiliki medium perambatan. Akan tetapi gelombang bunyi tidak dapat mengalami polarisasi. Polarisasi dapat diartikan penyearah gerak getaran gelombang. Polarisasi dapat terjadi pada gelombang transversal, sedangkan gelombang bunyi termasuk gelombang longitudinal. Oleh karena itu, gelombang bunyi tidak dapat mengalami peristiwa polarisasi.


2.             Perhatikan gambar!             

Pada kegiatan ini Ali dapat mendengar suara Ani karena ....
A.  Frekuensinya di bawah 20 Hz
B.  Bunyi merambat melalui benang
C.  Bunyi merambat melalui hampa udara
D.  Bunyi tidak dapat merambat melalui udara
Jawaban: B
Bunyi dapat terdengar jika melewati suatu medium perambatan. Ali dan Ani saling berkomunikasi dengan menggunakan peralatan sederhana. Peralatan sederhana tersebut dihubungkan menggunakan tali. Tali berfungsi sebagai medium perambatan bunyi. Ketika Ani berbicara maka suara Ani akan menggetarkan tali sehingga dirambatkan.

Soal Bahas Fisika SMP : Suhu



1.       Suhu suatu zat menyatakan ….
A.    jumlah molekul zat
B.     tingkat kenaikan volum zat
C.     tingkat panas datau dinginnya suatu zat
D.    tingkat pemuaian zat

Jawaban: C
Suhu adalah besaran yang menyatakan derajat panas atau dinginnya zat. Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah pilihan C.

2.        Satuan Internasional (SI) yang digunakan dalam pengukuran suhu adalah ….
A.    celcius
B.     reamur
C.     fahrenheit
D.    kelvin

Jawaban: D
Berdasarkan Sistem Satuan Internasional (SI), suhu merupakan salah satu besaran pokok dengan satuan Kelvin. Dalam pengukuran di bidang riset khususnya dalam bidang riset temperatur rendah, satuan celcius, reamur, dan fahrenheit menggunakan angka nol dan minus dalam penentuan temperatur. Hal tersebut mempersulit dalam perhitungan. Untuk memudahkannya digunakan satuan Kelvin. Akibatnya ditetapkan bahwa suhu terendah adalah 0 kelvin.

3.        Suhu suatu zat diukur dengan ….
A.    barometer
B.     termometer
C.     higrometer
D.    manometer

Jawaban: B
Berdasarkan pilihan jawaban, maka dapat diketahui kegunaan dari peralatan tersebut.
a.       Barometer adalah alat yang digunakan untuk mengukur tekanan udara luar
b.      Termometer adalah alat yang digunakan untuk mengukur suhu.
c.       Higrometer adalah alat yang digunakan untuk mengukur kelembapan suhu.
d.      Manometer adalah alat yang digunakan untuk mengukur tekanan udara tertutup.

4.        Pernyataan berikut ini benar, kecuali ….
A.    suhu merupakan besaran turunan.
B.     alat ukur suhu adalah termometer
C.     suhu menyatakan derajat panas suatu benda
D.    molekul-molekul sebuah benda bergetar cepat jika suhu dinaikkan

Jawaban: A
Pernyataan yang tidak tepat dari pilihan jawaban adalah pilihan A. Suhu adalah besaran pokok dan bukan besaran turunan.

5.        Air tidak digunakan sebagai zat cair pengisi termometer. Hal ini disebabkan ….
A.    volume air tetap
B.     tidak memuai ketika dipanaskan
C.     memiliki pemuaian yang kecil
D.    air membasahi dinding

Jawaban: D
Alasan yang menyebabkan air tidak digunakan sebagai zat cair pengisi termometer disebabkan:
1.      tidak membasahi dinding;
2.      tidak berwarna;
3.      jangkauan suhu air terbatas (0°C - 100°C);
4.      perubahan volum air sangat kecil ketika suhu dinaikkan;
5.   merupakan penghantar panas yang buruk.

Untuk melihat ringkasan materi fisika tentang suhu bukalah website ini


Penulis

Adip MS

Sumber gambar: http://goo.gl/4l2bu6

Karya Penulis: Top Fokus Saintek SMA 10, 11, 12


Buku yang dirancang dengan materi-materi layaknya mengikuti Ujian Nasional. Sangat tepat untuk menjadi buku pegangan bagi siswa SMA, khususnya jurusan Saintek. 

Tampil berbeda dengan buku sejenis yang sudah banyak beredar. Selain lebih lengkap, juga membahas lebih detil bidang ilmu Saintek (Matematika, Fisika, Biologi dan Kimia). Meliputi soal-soal dan pembahasan lengkap dan lebih mendalam materi kelas 10, 11 dan 12. Plus trik menyelesaikan soal-soal sulit dengan cara cepat, tepat dan cerdas.

Disertai dengan aplikasi berbasis android simulasi Ujian Nasional dan SBMPTN. Praktis dan mudah diakses kapan dan dimanapun, untuk belajar lebih menyenangkan.

Karya Penulis: Pocket Pentalogy Fisika SMA 10, 11, 12


Pocket Pentalogy Series merupakan lima seri buku pocket yang digunakan untuk membantu siswa-siswi kelas 10, 11 dan 12 SMA/MA untuk memahami konsep dasar mata pelajaran Saintek.

Buku Ringkasan Materi Fisika berisi kumpulan rumus dan ringkasan materi pelajaran untuk SMA. Buku ini dibuat simpel dan dilengkapi peta konsep, serta soal-bahas sehingga memudahkan pengguna dalam mendalami materi dan pengaplikasiannya. Tata letak yang menarik dan berwarna menjadikan buku ini mudah untuk dipelajari.

Program Android yang ada dalam buku ini dapat membantu untuk meningkatkan kemampuan akademik karena adanya sistem penilaian.

Untuk membelinya, kunjungi toko buku terdekat atau Anda dapat membeli online disini

Karya Penulis: Trik Cerdas & Bank Soal Fisika SMA 10, 11, 12


Ada sebuah proses yang harus dijalani untuk mencapai kesuksesan, begitu juga sukses dibidang akademik, proses belajar harus dijalani. Untuk itu, kami menyusun buku ini untuk mendampingi siswa dalam proses belajar demi meraih kesuksesan.

Buku disusun sistematis, untuk memudahkan siswa dalam memahami materi secara lebih mendalam. Dalam setiap bab buku ini ada 3 (tiga) bagian. 

Bagian pertama tentang rangkuman materi, bertujuan untuk memudahkan siswa mengingat materi yang di sajikan dalam bab tersebut. 
Bagian kedua berisi trik cerdas penyelesaian soal-soal ujian nasional dan ujian masuk perguruan tinggi negeri (PTN). 
Bagian ketiga merupakan pendalaman materi, yang berisi soal latihan standar Ujian Nasional maupun Ujian Masuk PTN.

Soal-soal yang disajikan dalam buku ini merupakan soal-soal pilihan yang kami ambil dari soal ujian nasional dan soal ujian masuk PTN. Sebagian besarnya adalah model soal terbaru. Kami berharap buku ini dapat memberikan gambaran nyata kepada siswa mengenai soal yang pernah diujikan sehingga siswa mampu mengenali diferensiasi model soal yang keluar. Dengan memahami berbagai macam model soal, siswa dituntut untuk siap lebih dini dalam menghadapi ujian.

Ayo kunjungi toko buku terdekat atau beli saja secara online disini

Karya Penulis: Strategi & Kupas Tuntas SKL UN SMA/MA IPA 2016 Sistem CBT


Ujian Nasional menggunakan sistemComputer Based Test (CBT) atau UNberbasis komputer secara bertahap telah dimulai tahun 2015. Pelaksanaan UN-CBT yang dirasa sukses akan dilanjutkan untuk tahun-tahun berikutnya.

Buku ini menyediakan bonus CD interaktif dan Aplikasi Android UN – CBT yang dapat digunakan sebagai bahan latihan yang dibahas secara detail untuk setiap pelajaran (Matematika, Bahasa. Indonesia, Bahasa Inggris, Fisika, Kimia, dan Biologi) yang meliputi:
  • Pendalaman Materi, berisi rangkuman dasar teori yang digunakan dalam menjawab soal-soal UN semua mata pelajaran yang diujikan berdasarkan SKL. Dibuat ringkas agar mudah dipahami oleh pembaca.
  • Contoh tiap pelajaran disusun berdasarkan SKL, dibahas per nomor agar memudahkan pembaca dalam memahami pola soal.
  • Latihan Soal per SKL, digunakan untuk berlatih sejauh mana kemampuan pembaca dalam memahami materi tiap SKL. Disediakan kunci dan pembahasan lengkap yang diletakkan di bagian akhir tiap pelajaran.
  • Prediksi, digunakan untuk menguji sejauh mana kemampuan pembaca dalam mempersiapkan Ujian Nasional. Disediakan pembahasan lengkap yang diletakkan di bagian akhir dari buku ini.

Aplikasi/software tersebut merupakan bonus dari buku ini. Kode aktivasi aplikasi/software terdapat di dalam buku.

Buku ini adalah pilihan yang tepat!!
Tahun 2015, buku ini menjadi Best Seller karena paling lengkap dengan ringkasan materi yang dibahas per SKL dan aplikasi CBT versi dekstop dan android.

Ayo kunjungi toko buku terdekat atau beli saja bukunya disini

Karya Penulis: Solusi Master UN SMA/MA IPA 2016 Sistem CBT+PBT


Pada tahun 2015, Ujian Nasional (UN) dilaksanakan dalam dua bentuk, yaituPaper Based Test (PBT)/ujian menggunakan kertas dan Computer Based Test (CBT)/ujian menggunakan komputer. Khusus untuk UN CBT, dilaksanakan secara terbatas pada sekolah yang dinilai layak melaksanakan UN CBT. Ke depannya, UN CBT diharapkan dapat dilaksanakan pada semua sekolah. Jadi, tahun ini UN dilaksanakan dalam dua bentuk, yaitu PBT dan CBT.

Buku ini hadir untuk memudahkan siswa dan guru dalam mempersiapkan UN agar hasilnya lebih maksimal. Buku ini sangat berbeda dari buku yang sudah beredar luas di pasaran. Dalam buku ini dibahas secara detail tiap pelajaran (Matematika, Bahasa Indonesia, Bahasa Inggris, Fisika, Biologi, dan Kimia) yang meliputi pembahasan lengkap Bank Soal dan Prediksi.
  • Bank Soal, disajikan tiap pelajaran dan dibahas dengan lengkap. Soal-soal yang ada dalam Bank Soal ini adalah tipe soal-soal yang paling sering muncul dalam Ujian Nasional. Disediakan kunci dan pembahasan lengkap yang diletakkan di bagian akhir tiap pelajaran.
  • Prediksi, disediakan 3 paket PBT dan 4 Paket CBT Ujian Nasional lengkap (Matematika, Bahasa Indonesia, Bahasa Inggris, Fisika, Biologi, dan Kimia) yang dapat digunakan untuk menguji kemampuan pelajar dalam mempersiapkan Ujian Nasional.


Bonus CD dan Aplikasi Android dalam buku ini dapat digunakan untuk persiapan UN dengan lebih baik dan persiapan pada ujian-ujian lain yang memuat:
  • Simulasi CBT UN SMA
  • Simulasi CBT SBMPTN
  • Simulasi CBT TOEFL
  • Simulasi CBT Psikotes
  • Audio Listening B. Inggris
  • Ebook TPA SBMPTN


Buku ini adalah pilihan yang paling tepat!!
Berisi kisi-kisi UN terbaru dilengkapi dengan software CBT simulasi UN, yang dapat digunakan sebagai latihan sehingga menjadi senjata ampuh dalam mencapai nilai tinggi pada tiap mata pelajaran. Sebanyak 3120 soal ada dalam buku dan CD-nya. Jumlah soal yang fantastis , yang tidak pernah ada dalam buku lain yang khusus membahas Ujian Nasional.

Ayo kunjungi toko buku terdekat untuk membeli buku ini atau beli saja disini

Karya Penulis: Solusi Master UN SMP/MTs 2016 Sistem CBT+PBT


Pada tahun 2015, Ujian Nasional (UN) dilaksanakan dalam dua bentuk, yaituPaper Based Test (PBT)/ujian menggunakan kertas dan Computer Based Test (CBT)/ujian menggunakan komputer. Khusus untuk UN CBT, dilaksanakan secara terbatas pada sekolah yang dinilai layak melaksanakan UN CBT. Ke depannya, UN CBT diharapkan dapat dilaksanakan pada semua sekolah. Jadi, tahun ini UN dilaksanakan dalam dua bentuk, yaitu PBT dan CBT.

Buku ini hadir untuk memudahkan siswa dan guru dalam mempersiapkan UN agar hasilnya lebih maksimal. Buku ini sangat berbeda dari buku yang sudah beredar luas di pasaran. Dalam buku ini dibahas secara detail tiap pelajaran (Matematika, Bahasa Indonesia, dan Ilmu Pengetahuan Alam) yang meliputi pembahasan lengkap Bank Soal dan Prediksi.

  • Bank Soal, disajikan tiap pelajaran dan dibahas dengan lengkap. Soal-soal yang ada dalam Bank Soal ini adalah tipe soal-soal yang paling sering muncul dalam Ujian Nasional. Disediakan kunci dan pembahasan lengkap yang diletakkan di bagian akhir tiap pelajaran.
  • Prediksi, disediakan 5 paket PBT dan 5 Paket CBT Ujian Nasional lengkap (Matematika, Bahasa Indonesia, Bahasa Inggris, Fisika, Kimia, dan Biologi) yang dapat digunakan untuk menguji kemampuan pelajar dalam mempersiapkan Ujian Nasional.


Bonus CD dan Aplikasi Android dalam buku ini dapat digunakan untuk persiapan UN dengan lebih baik dan persiapan pada ujian-ujian lain yang memuat:
  • Simulasi CBT UN SMP
  • Simulasi CBT Psikotes


Buku ini adalah pilihan yang paling tepat!!
Berisi kisi-kisi UN terbaru dilengkapi dengan software CBT simulasi UN, yang dapat digunakan sebagai latihan sehingga menjadi senjata ampuh dalam mencapai nilai tinggi di tiap mata pelajaran. Sebanyak 2470 soal ada dalam buku dan CD-nya, Jumlah soal yang fantastis , yang tidak pernah ada dalam buku lain yang khusus membahas Ujian Nasional.

Ayo segera miliki buku dahsyat ini dengan mengunjungi toko buku terdekat atau beli saja disini

Soal dan Pembahasan Listrik Statis

Soal

Sebuah titik bermuatan q berada di titik P dalam medan listrik yang di titik P dalam medan listrik yang ditimbulkan oleh muatan positif sehingga mengalami gaya sebesar 0,05 N. Jika besar muatan tersebut +5 x 10-6 C, tentukan besar medan listrik di titik P!

Bahas 

Diketahui:
 




Ditanyakan: E
Jawab:

Karya Penulis: Solusi Master & Bank Soal IPA SMP



Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) adalah mata pelajaran yang diujikan dalam Ujian Nasional. Sebagian besar, siswa memandang bahwa Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) adalah pelajaran yang sulit. Padahal Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) merupakan sesuatu yang mengasyikkan sehingga kita asyik memahaminya. Dengan adanya buku ini banyak hal yang saya inginkan kepada semua pembaca, diantaranya:
1. Memudahkan siswa dalam mempelajari Ilmu Pengatahuan Alam
2. Memudahkan guru memberikan variasi soal kepada siswa didik
3. Membantu orang tua menekankan cara belajar asyik Ilmu Pengetahuan Alam
4. Membantu masyarakat umum dalam memahami Ilmu Pengatahuan Alam
Kelebihan buku ini diantaranya:
1. Berisi ringkasan materi yang memudahkan siswa untuk mempelajari Ilmu Pengetahuan Alam.
2. Berisi soal-soal dengan tipe Ujian Nasional dan soal Olimpiade
3. Berisi aplikasi CBT Psikotes
4. Berisi aplikasi CBT Ujian Nasional SMP
total soal-soal nya sekitar 3000 an soal...
Nah...oleh karena itu, tunggu apa lagi, ayo buruan ke toko buku terdekat untuk membelinya atau beli saja disini

Pembahasan Soal UN Fisika 2012

Berikut ini akan disajikan video pembahasan UN Fisika tahun 2012 oleh Pak Yohannes Surya, silakan dilihat videonya

Video Pembahasan UN Fisika

Perhatikan gambar di atas yang menjelaskan tentang cara mengerjakan Ujian Nasional Fisika materi vektor perpindahan

Karya Penulis: iPocket Ringkasan Materi IPA SMP



iPocket Trilogi Series merupakan tiga seri buku pocket yang digunakan untuk membantu siswa-siswi kelas 7, 8, dan 9 SMP untuk memahami konsep dasar mata pelajaran Ilmu Pengetahuan Alam. Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) merupakan salah satu mata pelajaran yang diujikan pada Ujian Nasional. 

Sebagian besar siswa memandang bahwa Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) adalah pelajaran yang sulit atau bahkan sangat sulit. Padahal pada kenyataannya, Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) merupakan sesuatu yang mengasyikkan jika kita paham konsep dasarnya. Dengan memahami konsep dasar, kita akan mudah menyelesaikan soal-soal yang diberikan.

Pada buku ini, setiap babnya terdiri atas 3 (tiga) bagian. Bagian pertama tentang rangkuman materi, bertujuan untuk memudahkan siswa mengingat materi yang disajikan dalam bab tersebut. Bagian kedua berisi soal bahas dan bagian ketiga merupakan pendalaman materi, yang berisi soal-soal latihan standar Ujian Nasional.

Buku ini dilengkapi aplikasi android yang dapat di download di play store. Ada dua aplikasi yang kami berikan secara gratis, yaitu:
- Aplikasi CBT Psikotes
- Aplikasi CBT Ujian Nasional Lengkap (Matematika, IPA, Bahasa Indonesia, dan Bahasa Inggris)

Buku dan aplikasi yang ada dalam buku ini memuat lebih dari 360 Butir Soal. Jumlah soal yang fantastis, yang tidak pernah ada di buku lain yang khusus membahas Ilmu Pengetahuan Alam (IPA).

Ayo buruan membelinya di toko buku terdekat atau beli saja disini

Buku Karya Penulis: iPocket Ringkasan Materi Matematika-IPA SMP



iPocket Trilogi Series merupakan tiga seri buku pocket yang digunakan untuk membantu siswa-siswi kelas 7, 8, dan 9 SMP untuk memahami konsep dasar mata pelajaran Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam. Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) merupakan mata pelajaran yang diujikan pada Ujian Nasional. 

Sebagian besar siswa memandang bahwa Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) adalah pelajaran yang sulit atau bahkan sangat sulit. Padahal pada kenyataannya, Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) merupakan sesuatu yang mengasyikkan jika kita paham konsep dasarnya. Dengan memahami konsep dasar, kita akan mudah menyelesaikan soal-soal yang diberikan.

Pada buku ini, setiap babnya terdiri atas 3 (tiga) bagian. Bagian pertama tentang rangkuman materi, bertujuan untuk memudahkan siswa mengingat materi yang disajikan dalam bab tersebut. Bagian kedua berisi soal bahas dan bagian ketiga merupakan pendalaman materi, yang berisi soal-soal latihan standar Ujian Nasional.

Buku ini dilengkapi aplikasi android yang dapat di download di play store. Ada dua aplikasi yang kami berikan secara gratis, yaitu:
- Aplikasi CBT Psikotes
- Aplikasi CBT Ujian Nasional Lengkap (Matematika, IPA, Bahasa Indonesia, dan Bahasa Inggris)

Buku dan aplikasi yang ada dalam buku ini memuat lebih dari 430 Butir Soal. Jumlah soal yang fantastis, yang tidak pernah ada di buku lain yang khusus membahas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (IPA).

Ayo buruan datang ke toko buku terdekat untuk membelinya atau beli saja disini

Soal dan Pembahasan Fisika OSN SMP Tahun 2011 (Pemuian)

Pada gambar berikut ini tampak adanya celah sambungan antara dua rel kereta api yang terbuat dari besi. Celah itu dimaksudkan agar ….

A.      gaya gesekan ketika dilalui kereta api semakin kecil
B.       getaran ketika dilewati kereta api semakin kecil
C.       rel kereta api tidak melengkung pada saat besi memuai
D.      rel kereta api tidak melengkung pada saat dilewati kereta api
(OSN SMP 2011 Tingkat Kabupaten)
Jawaban: C
Besi akan memuai ketika dipanaskan. Dalam peristiwa pemuaian rel kereta api, rel kereta api akan memanjang. Ketika rel kereta api tidak diberikan celah pada sambungan, rel akan melengkung sehingga membahayakan kereta api. Oleh karena itu diperlukan celah antarsambungan supaya memiliki ruang jika terjadi pemuaian dan rel kereta api tidak melengkung pada saat besi memuai.

Soal dan Pembahasan Tes Masuk PTN Materi Usaha

Sebuah benda mengalami getaran selaras dengan amplitudo 40 cm. Jika tenaga potensial pada simpangan terjauh 10 J, maka tenaga potensial pada simpangan 20 cm adalah … Joule
A. 5 
B. 20
C. 25
D. 40
E. 100
(UMPTN 1992)

Jawaban:
Sebuah benda (pegas) yang mengalami getaran akan menghasilkan energi potensial pegas. Berdasarkan konsep energi potensial pegas, benda akan diketahui nilai konstanta pegasnya. Adapun perhitungannya sebagai berikut.












Jika benda disimpangkan sejauh 20 cm akan dihasilkan energi potensial